Home / Blog /
Daftar isi
< 1 min read

Kepercayaan di Era Digital: Diskusi dengan CEO Kitabisa.com

Di zaman ketika privasi makin tipis dan hoaks bertebaran, kepercayaan jadi mata uang paling mahal. Bareng Timmy Theopilus (CEO Kitabisa.com), kita bahas bagaimana organisasi sosial bisa membangun trust lewat transparansi, teknologi, dan pendekatan yang manusiawi.

🔒 Di era digital, siapa yang bisa dipercaya—dan bagaimana cara membangunnya?

Keluar

WhatsApp WhatsApp kami